6 File Kompilasi Hukum Islam Pdf | Download Kumpulan Referensi
Diposting 14 Aug 2022 | 2 thn lalu
Halaman ini terdiri dari kumpulan file kompilasi hukum islam pdf yang bisa didownload saat ini. Sebagai referensi file terkait kompilasi hukum islam lengkap pdf.
Daftar 6 File Kompilasi Hukum Islam Pdf | Download Kumpulan Referensi :
Anda dapat mendownload langsung semua file dihalaman ini. Tombol download semua file terdapat dibawah daftar file ini. * untuk semua file free download
Pembaruan Hukum Keluarga di Indonesia Melalui Kompilasi Hukum Islam Oleh Al Fitri, S. Ag., S.H., M.H.I.1 Abstrak Sejarah pembentukan dan pembaruan hukum keluarga Islam di Indonesia sesungghnya tidak terlepas dari dialektika evolusi antropologi hukum yang terjadi dari masa ke masa. Penggerak evlousi ada pada semangat dakwah Islamiyah yang menerapkan teori inkulturasi namun tereduksi dengan semangat akulturasi yang melahirkan Arabisasi Islam. Pada fase akulturasi inilah terjadi stagnasi pembaruan hukum keluarga Islam di Indonesia yang disebabkan mazhab asy-Syafi&rsquo ...
1 BLOCK BOOK HUKUM ISLAM Kode Mata Kuliah: WUI 13214 Team Pengajar : Adiwati, SH. MH Marwanto, SH. M.Hum Drs. Suhirman, SH FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS UDAYANA BALI – INDONESIA 2009 2 1. Identifikasi Mata Kuliah WUI 13214 : Hukum Islam Team Pengajar : Adiwati, SH. MH Marwanto, SH. M.Hum Drs. Suhirman, SH Status Mata Kuliah : MK Wajib Nasional (Kurikulum Inti) SKS : 2  ...
HUKUM KELUARGA ISLAM HJ. WATI RAHMI RIA, S.H., M.H. KATA PENGANTAR Alhamdulilah, puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT. Yang telah memberikan hidayah dan inayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan buku ini. Kehadiran buku ini ditengah-tengah pembaca diharapkan tidak hanya menjadi sekedar pengetahuan, melainkan lebih jauh dari itu, jadi bahan kajian lebih jauh serta perenungan bagi pihak-pihak terkait. Sesuai dengan judulnya Hukum Keluarga Islam, maka buku ini mendasarkan substansinya pada materi-materi pokok dari Hukum Perkawinan dan Hukum Perceraian ...
BABII KAJIANTEORI A. Tinjauan Mengenai Perkawinan Tinjauan mengenai perkawinan akan dibahas tentang pengertian perkawinan, hukum perkawinan, syarat sah perkawinan, pencatatan perkawinan, larangan perkawinan, dan hikmah perkawinan, yang akan dibahas lebih rinci sebagai berikut: 1. Pengertian Perkawinan Perkawinan menurut istilah bahasa Indonesia, perkawinan berasal dari kata "kawin" yang menurut bahasa artinya membentuk keluarga dengan lawan jenis; melakukan hubungan kelamin atau bersetubuh. Perkawinan disebut juga "pernikahan", yang berasal dari kata "nikah" yang menurut ...
150 | Jurnal Hukum Diktum, Volume 9, Nomor 2, Juli 2011, hlm 150-155 ASAS-ASAS HUKUM KELUARGA DALAM KOMPILASI HUKUM ISLAM (Membedah Pasal-pasal KHI) Budiman Sulaeman Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Parepare Email: nihlah_budiman@yahoo.co.id Abstract: This article describes the problem attempts to dissect the articles in the Compilation of Islamic Law (KHI) in order to identify the principles of family law contained therein. From the identification results, it found the principles of family law, namely the principle of ...
BAB II TINJAUAN UMUM A. Tinjauan tentang Pembatalan Perkawinan 1. Pengertian Perkawinan Perkawinan menurut Pasal 2 Kompilasi Hukum Islam (KHI) Inpres Nomor 1 Tahun 1991 adalah sebagai berikut: “Perkawinan menurut Hukum Islam adalah pernikahan, yaitu akad yang sangat Kantor Urusan Agamat atau mitssaqan ghalidzan untuk mentaati perintah Allah dan melaksanakannya merupakan ibadah.”1 Sementara menurut Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan tentang Perkawinan, sebagai berikut : “Perkawinan ialah ikatan lahir batin antara seorang pria dengan seorang ...